MY LIFE AND JOURNEY: Curry Laksa

    MY LIFE AND JOURNEY

    Saturday, June 30, 2007

    Curry Laksa

    Memang beberapa minggu ini udara di singapore panas sekali, kebayangkan minum dan makanan dingin menjadi lebih favourite dari makanan yang biasa. Walaupun hari ini malasnya bukan main keluar, tapi di bela-belain sakin kangennya sama chicken ricenya Boon Tong Kee, ehhh... SMS tiba-tiba nyampe, ya...rencana akhirnya berubah ke Prima Taste. Perut yang kosong langsung di samber dengan curry laksa. Sejauh ini Curry Laksa di Prima Taste, kayaknya yang paling cocok di lidah nih, apalagi di sertai dengan Fresh Lime Juice dengan Plum. Ya ille, lapar dan dahaga hilang seketika.

    posted by Unknown @ 9:11 PM   0 comments

    0 Comments:

    Post a Comment

    << Home

    About Me

    Name: Unknown

    View my complete profile

    Old Posts

    • Bus di Singapore
    • Sakima
    • Bule Keren Beraksi Jadi Flinstone
    • Banjir setiap 5 tahun - Jakarta
    • Singapore Ethnic Fashion
    • Christmas 2006
    • Welcome Christmas
    • Jakarta - 2006
    • Conny's Wedding
    • Welcome Autumn Festival

    TOOLS

    • Google LOCAL MAP
    • Translation

    Contact Me

    • Email me!